SISKA RAMA, DANI (2023) IMPLEMENTASI ALGORITMA FLETCHER REEVES DALAM MEMPREDIKSI PENJUALAN AKSESORIS PADA TOKO SENTRA COMPUTER PEMATANG SIANTAR. Other thesis, STIKOM Tunas Bangsa.
045-skripsi repository upload - Siska Rama Dani.pdf
Restricted to Registered users only
Download (11MB) | Request a copy
Abstract
Penelitian ini mengusulkan sebuah prediksi untuk memprediksi penjualan aksesoris
komputer di Toko Sentra Computer Pematang Siantar untuk beberapa tahun kedepan.
Penjualan aksesoris komputer terkadang mengalami penaikan dan penurunan
sehingga diperlukan data prediksi yang akurat sebagai bahan pengambilan keputusan.
Data Diperoleh langsung dari Toko Sentra Computer Pematang Siantar dalam kurun
waktu 8 tahun yaitu tahun 2015-2022 dengan 30 jenis aksesoris komputer. Dalam
skripsi ini Algoritma jaringan syaraf tiruan Fletcher Reeves digunakan untuk
melakukan pengujian data agar mendapatkan suatu prediksi penjualan aksesoris
komputer di toko sentra computer Pematang Siantar menggunakan model arsitektur
jaringan 3-7-1, 3-10-1, 3-13-1, 3-16-1, dan 3-19-1. Dari hasil uji coba yang dilakukan
menggunakan software Matlab menghasilkan model arsitektur terbaik yaitu model 3-
7-1 dengan nilai performance atau Mean square Error sebesar 0.004106955
dibandingkan dengan keempat model arsitektur lainnya. Hasil prediski yang
diperoleh menggunakan model arsitektur 3-7-1 meningkat.
Kata Kunci : Jaringan Syaraf Tiruan, Prediski, Conjugate Gradient, Aksesoris
Komputer, Algoritma Fletcher Reeves, Matlab
| Item Type: | Thesis (Other) |
|---|---|
| Subjects: | Q Science > QA Mathematics > QA75 Electronic computers. Computer science |
| Divisions: | Faculty of Engineering, Science and Mathematics > School of Electronics and Computer Science |
| Depositing User: | Perpustakaan STIKOM TB |
| Date Deposited: | 24 Apr 2024 07:30 |
| Last Modified: | 24 Apr 2024 07:30 |
| URI: | http://repository.stikomtb.ac.id/id/eprint/57 |
