PENERAPAN DATA MINING DALAM MENENTUKAN KENYAMANAN SISWA TERHADAP FASILITAS SEKOLAH SDN 096749 PADA METODE C4.5

ALFINA DAMAYANTI, SARAGIH (2023) PENERAPAN DATA MINING DALAM MENENTUKAN KENYAMANAN SISWA TERHADAP FASILITAS SEKOLAH SDN 096749 PADA METODE C4.5. Other thesis, STIKOM Tunas Bangsa.

[thumbnail of PENERAPAN DATA MINING DALAM MENENTUKAN KENYAMANAN SISWA TERHADAP FASILITAS SEKOLAH SDN 096749 PADA METODE C4.5] Other (PENERAPAN DATA MINING DALAM MENENTUKAN KENYAMANAN SISWA TERHADAP FASILITAS SEKOLAH SDN 096749 PADA METODE C4.5)
192---1901050 ALFINA DAMAYANTI SARAGIH - Alfina Damayanti.pdf - Other
Restricted to Registered users only

Download (4MB) | Request a copy

Abstract

Penelitian ini memiliki tujuan yaitu Mengukur kenyamanan siswa terhadap fasilitas lingkungan sekolah di SDN 096749 Partimbalan dengan menggunakan teknik Data Mining klasifikasi Algoritma C4.5. Sumber data yang diperoleh dari angket yang telah diberikan kepada siswa dengan pemberian angket kepada siswa sebanyak kurang lebih 100 siswa. Algoritma C4.5 merupakan algoritma yang banyak dimanfatkan dalam proses pengklasifikasian pohon keputusaan sebab mempunyai kelebihan utama dibandingkan algoritma lainnya. Kelebihan algoritmaC4.5 dapat menghasilkan pohon keputusan yang mudah diinterprestasikan, mempunyai angka kebenaran yang bisa diterima, efisien dalam menangani atribut bertipe diskret dan dapat menangai atribut bertipe diskret dan numerik. Sesuai fungsinya data mining adalah proses pengambilan keputusan dari volume data yang besar yang disimpan dalam basis data, data warehouse, atau informasi yang disimpan dalam repositori.

Kata Kunci : Datamining, Algoritma C4.5, Siswa, Kenyamana terhadap fasilitas

Item Type: Thesis (Other)
Subjects: Q Science > QA Mathematics > QA75 Electronic computers. Computer science
Divisions: Faculty of Engineering, Science and Mathematics > School of Electronics and Computer Science
Depositing User: Perpustakaan STIKOM TB
Date Deposited: 18 Jul 2025 02:15
Last Modified: 18 Jul 2025 02:15
URI: http://repository.stikomtunasbangsa.ac.id/id/eprint/207

Actions (login required)

View Item
View Item